Artikel

PEMERINTAH DESA BORANG GELAR PENGAJIAN DAN DOA BERSAMA MENYAMBUT TAHUN BARU 2025

31 Desember 2024 22:13:53  Ferdyan Bachtiar  84 Kali Dibaca  Berita Desa

Borang-Menyambut tahun baru 2025. Malam hari ini Selasa, 31 Desember 2024 bertempat di Aula Kantor Desa Borang. Pemerintah Desa Borang beserta keluarga mengelar pengajian dan doa bersama.


Di pimpin oleh Kasi Kesejahteraan Bpk. Deni Irawan Acara di awali dengan sholat isya berjamaah di lanjutkan sholat hajat serta pembacaan surat yasin dan tahlil dan di akhir dengan doa bersama yang di pimpin Kasi Pemerintahan Bpk. Ridwan.


Dalam kesempatan ini Pj. Kepala Desa Borang Bpk. Subagyono menyampaikan rasa terimakasih dan ucapan rasa syukur atas segala usaha dan jerih payah kepada seluruh perangkat desa dan staff beserta keluarga yang telah bahu membahu dalam membantu jalannya kegiatan yang ada di Desa Borang selama tahun 2024. Beliau juga menyampaikan permohonan maaf apabila dalam memimpin jalannya pemerintahan di 2024 terdapat kesalahan yang disengaja maupun tidak disengaja.


Dengan adanya pengajian dan doa bersama ini bertujuan supaya apa yang telah kami laksanakan di 2024 ini menjadikan berkah dan pahala bagi kita semua serta untuk menjalin keakraban antara aparatur pemerintahan desa.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Wilayah Desa

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

 Agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Raya Pacitan - Ponorogo KM. 14 Borang
Desa : Borang
Kecamatan : Arjosari
Kabupaten : Pacitan
Kodepos : 63581
Telepon :
Email :

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:178
    Kemarin:138
    Total Pengunjung:110.539
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.19.238.155
    Browser:Mozilla 5.0